Macam-macam Desain Batik
Pada umumnya, ada dua jenis desain batik, yaitu: geometris dan non-geometris
1. Geometris
a. Motif Parang dan diagonal
b. Persegi/persegi panjang, silang atau motif Ceplok dan Kawung
Motif ceplok (kiri) yang muncul pada patung Syiwa di candi Singosari
c. Motif bergelombang (Limar)
2. Non-Geometris
a. Semen
Motif semen terdiri dari flora, fauna, gunung (meru), dan sayap yang dirangkai secara harmonis.
b. Buketan
c. Lunglungan
refrensi : http://www.wacananusantara.org
Tidak ada komentar:
Posting Komentar